Jaksa Menyapa
Berita Berita Utama Kalbar

KAJATI KALBAR MENGIKUTI PENUTUPAN MUSRENBANG KEJAKSAAN RI TAHUN 2023

Pada hari Rabu, tanggal 17 Mei 2023, Kepala Kejaksaan Tinggi Kalimantan Barat Dr. Drs. Muhammad Yusuf, SH, MH, bersama Asisten Pembinaan Koswara,SH,MH dan Kasubbag Perencanaan Kejati Kalbar, menghadiri Penutupan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Nasional (MUSRENBANG) Kejaksaan RI Tahun 2023 di Bali.

@kejaksaan.ri

#kejatikalbar #kejaksaanri

Sumber : Kejati Kalimantan Barat

Related posts

Rapat Kerja Daerah (Rakerda) Tahun 2021 Kejati Kalbar

ZIARAH KE TMP DALAM RANGKA HUT PEMPROV KALBAR KE 64 TAHUN 2021

Hari Lahir Pancasila