Jaksa Menyapa
Berita

Press Release terkait Penyidikan Bidang Pidana Khusus Kejaksaan Tinggi Banten Atas Dugaan Korupsi Pengadaan Komputer UNBK

Pada hari Selasa tanggal 25 Januari 2022 Banten dilaksanakan kegiatan Press Release terkait Penyidikan Bidang Pidana Khusus Kejaksaan Tinggi Banten Atas Dugaan Korupsi Pengadaan Komputer Dalam Rangka Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) Pada Dinas Pendidikan Provinsi Banten Tahun Anggaran 2018 Yang Mengakibatkan Kerugian Negara Sekira Rp. 6.000.000.000,- Press Release dipimpin oleh Asisten Intelijen Kejaksaan Tinggi Banten Adhyaksa Darma Yuliano, SH., MH didampingi Koordinator Bidang Pidsus Kejaksaan Tinggi Banten Febriandra Ryendara, SH., beserta Kasi Penerangan Hukum Bidang Intelijen Kejaksaan Tinggi Banten Ivan Hebron Siahaan, SH., dan Kasi Penyidikan Bidang Pidsus Kejaksaan Tinggi Banten Hendro Wasisto, SH., MH.

Sumber : Kejati Banten

Related posts

PENANDATANGANAN KOMITMEN BERSAMA DAN PAKTA INTEGRITAS DALAM RANGKA PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS MENUJU WBBM PADA KEJATI BANTEN

Redaksi Banten

Jaksa Masuk Sekolah Kejaksaan Tinggi Banten di SMAN CMBBS Pandeglang

Redaksi Banten

KEJATI BANTEN GERAK CEPAT MELAKUKAN PEMERIKSAAN DUGAAN PENGGELAPAN UANG PAJAK YANG MENGARAH KE TINDAK PIDANA KORUPSI DI UPTD SAMSAT KELAPA DUA TAHUN 2021

Redaksi Banten