Pada Hari Rabu tanggal 15 September 2021 dilaksanakan Rapat Kerja Teknis Bidang Tindak Pidana Khusus dengan tema “Pidsus Berdedikasi” melalui video conference bertempat di Ruang Rapat Kajari Sidoarjo yang dihadiri oleh Kasi, Kasubsi, serta Jaksa Fungsional Bidang Tindak Pidana Khusus Kejaksaan Negeri Sidoarjo.